Notification

×

Indeks Berita

Bertambah 32 Orang Positif Covid-19 di Sumbar, Terbanyak Kota Padang

Kamis, 06 Agustus 2020 | Agustus 06, 2020 WIB Last Updated 2020-08-06T11:15:47Z

padanginfo.com - PADANG - Terjadi penambahan 32 orang pasien baru covid-19 di Sumbar. Dengan demikian hingga Kamis 6/8/2020) total warga Sumbar yang terpapar virus corona tercatat 1.038 orang.

Dari 1.038 orang positif terinfeksi Covid-19 itu sebafian besar dirawat di berbagai rumah sakit 95 orang (9,2%), isolasi mandiri 78 orang (7,5%), isolasi daerah 15 orang (1,4%), isolasi BPSDM 29 orang (2,8%), meninggal dunia 34 orang (3,3%) dan sembuh 787 orang (75,8%).

"Terjadi penambahan 32 warga sumbar positif terinfeksi covid-19. Sembuh bertambah 11 orang, sehingga total sembuh 787 orang," jelas Juru Bicara Gugus Tugas Penanganan Covid-19, Jasman Rizal.

Tim Laboratorium Fakultas Kedokteran Unand dan Veteriner Baso melaporkan dari 1.986 sample terkonfirmasi tambahan 32 warga Sumbar.

Warga terkonfirmasi positif yaitu warga Padang 11 orang, Agam 7 orang, Kota Solok 6 orang, Sawahlunto 6 orang dan Kabupaten Solok 2 orang.

Ini Rincinannya:

Kota Padang

- Pria 44 th, warga Tanah Sirah Piai, pekerjaan ASN, diduga terpapar dari pekerjaan, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 25 th, warga Lubuak Lintah, pekerjaan Tenaga Kesehatan, diduga terpapar dari pekerjaan, penangan isolasi mandiri sementara.
- Pria 20 th, warga Ulak Karang Utara, status Mahasiswa, terinfeksi karena kontak di Bank, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 32 th, warga Gurun Laweh, pekerjaan karyawan Bank, terinfeksi karena kontak di Bank, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 42 th, warga Korong Gadang, pekerjaan provider menara hp, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 38 th, warga Pasa Ambacang, pekerjaan karyawan Bank, terinfeksi karena kontak di Bank, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 38 th, warga Jati, pekerjaan karyawan Bank, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Wanita 44 th, warga Sungai Sapiah, pekerjaan karyawan PT, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Wanita 53 th, warga Gunuang Sariak, pekerjaan Guru, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Wanita 49 th, warga Koto Lua, pekerjaan pegawai, terinfeksi karena riwayat perjalanan dari Pekanbaru tanggal 4 Agustus 2020, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Wanita 25 th, warga Lubuak Lintah, pekerjaan Tenaga Kesehatan, diduga terpapar dari pekerjaan, penanganan isolasi mandiri sementara.

Kabupaten Agam

- Pria 41 th, warga IV Koto, pekerjaan Swasta, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan dirawat di RSUD Achmad Mochtar.
- Pria 58 th, warga IV Koto, pekerjaan Swasta, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan dirawat di RSUD Achmad Mochtar.
- Pria 60 th, warga IV Koto, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 70 th, warga IV Koto, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Wanita 44 th, warga IV Koto, status IRT, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 50 th, warga IV Koto, pekerjaan Swasta, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 37 th, warga IV Koto, pekerjaan Swasta, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.

Kota Solok

- Pria 50 th, warga Koto Panjang, pekerjaan ASN, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 43 th, warga Nan Balimo, pekerjaan tukang ojek, diduga terpapard ari pekerjaan, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 25 th, warfa IX Korong, pekerjaan pegawai, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 34 th, warga IX Korong, pekerjaan pegawai, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 55 th, warga IX Korong, pekerjaan pegawai, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Wanita 25 th, warga IX Korong, pekerjaan pegawai kontrak, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.

Kota Sawahlunto

- Wanita 26 th, warga Tangsi Baru, pekerjaan swasta, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan karantina OMTC Sawahlunto.
- Pria 44 th, warga Aia Dingin, pekerjaan swasta, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan karantina OMTC Sawahlunto.
- Wanita 39 th, warga Aia Dingin, status IRT, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan karantina OMTC Sawahlunto.
- Anak-anak 5 th, warga Aia Dingin, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan karantina OMTC Sawahlunto.
- Wanita 14 th, warga Lubang Tembok, status pelajar, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan OMTC Sawahlunto.
- Wanita 26 th, warga Durian II, pekerjaan ASN, terinfeksi karena riwayat perjalanan dari Medan tanggal 31 Juli 2020, penanganan karantina OMTC Sawahlunto.

Kabupaten Solok

- Wanita 41 th, warga Saok Laweh, status IRT, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.
- Pria 33 th, warga Koto Baru, pekerjaan Polri, terinfeksi karena kontak dengan kasus konfirmasi, penanganan isolasi mandiri sementara.

Tag Terpopuler

×
Berita Terbaru Update